Misiologi dalam Problematika Agama di Masyarakat Demokratis Multikultural
Abstract
Abstrak
Problematika agama dalam masyarakat demokratis menjadi hal biasa dan sudah terjadi sejak sebelum terbentuknya demokrasi. Walau begitu, warna diskusi problematika itu berbeda-beda. Bagaimana warna problematika agama di masyarakat demokratis multikultural? Artikel ini mencoba memetakannya melalui metode penelitian pustaka terhadap buku dan jurnal guna membangun pertemuannya dengan konstruksi agama dan ruang publik dalam masyarakat demokratis multikultural, rasionalitas iman, dan gereja dalam aksi. Pertemuan-pertemuan tersebut bermuara pada upaya mengonstruksi misiologis. Misiologi diharapkan memberikan jalan terang dan jernih melihat beragam problematika dengan membahas panggilan agama yang mewartakan Kerajaan Allah, bukan semata berdiri dan berfokus hanya pada problematika agama dan praktiknya itu sendiri.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Budiman Harahap, Yoshua. “Demo(n)s Dan Kratos: Kritik Terhadap Praktik Demokrasi Dari Kacamata Kekristenan.†Kenosis: Jurnal Kajian Teologi 6, no. 2 (2020).
Chang, William. “Merajut Manajemen Konflik.†In Multikulturalisme: Kekayaan Dan Tantangannya Di Indonesia, edited by Eddy Kristiyanto and William Chang. Jakarta: Obor, 2014.
Fitriyah, Nur Laili. “Membangun Pembelajaran Demokratis Berwawasan Multikultural.†Madrasah: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Madrasah 5, no. 1 (2012).
Gruchy, John W. De. Agama Kristen Dan Demokrasi: Suatu Teologi Bagi Tata Dunia Yang Adil. Jakarta: BPK Gunung Mulia, 2006.
Kirk, J. Andrew. Apa Itu Misi?: Suatu Penelusuran Teologis. Jakarta: BPK Gunung Mulia, 1999.
Kristianto, Paulus Eko. “Menelusuri Jejak Dan Upaya Menghubungkan Sains Dan Agama.†Kurios: Jurnal Teologi dan Pendidikan Agama Kristen 4, no. 2 (2018).
———. “Persinggungan Agama Dan Politik Dalam Teror: Menuju Terbentuknya Teologi Spiritualitas Politik Dalam Konteks Maraknya Terorisme Di Indonesia.†Dunamis: Jurnal Teologi dan Pendidikan Kristiani 3, no. 1 (2018).
Kristiyanto, Eddy, and William Chang. “Sebuah Catatan Pembuka.†In Multikulturalisme: Kekayaan Dan Tantangannya Di Indonesia, edited by Eddy Kristiyanto and William Chang. Jakarta: Obor, 2014.
Prasisko, Yongky Gigih. “Demokrasi Indonesia Dalam Masyarakat Multikultural.†Waskita: Jurnal Pendidikan Nilai dan Pembangunan Karakter 3, no. 1 (2019).
Samongilailai, Aseng Yulias. “Visi Profetis Kehidupan Sosial Umat Kristen Dalam Demokrasi Menurut John W. De Gruchy.†Epigraphe: Jurnal Teologi dan Pelayanan Kristiani 3, no. 2 (2019).
Sukamto, A. “Teologi Kristen Protestan Terhadap Agama-Agama Lain Di Indonesia 1966-1990.†Religió:Jurnal Studi Agama-Agama 9, no. 2 (2019).
Sunarko, Adrianus. “Kristen-Katolik: Gereja Katolik Tentang Demokrasi.†In Agama Dan Demokratisasi: Kasus Indonesia, edited by Simon Petrus Lili Tjahjadi. Yogyakarta: Kanisius, 2011.
Sunarko, Andrianus. “Rasionalitas Iman Dan Masyarakat Demokratis Multikultural.†In Multikulturalisme: Kekayaan Dan Tantangannya Di Indonesia, edited by A. Eddy Kristiyanto and William Chang. Jakarta: Obor, 2014.
DOI: https://doi.org/10.47543/efata.v10i1.130
Refbacks
- There are currently no refbacks.

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Jurnal Efata telah terdaftar pada situs:
 |  ![]() |  |  |
Online ISSN: 2722-8215
Printed ISSN: 2477-1333
Copyright © Jurnal Efata 2020-2023. All Rights Reserved.


 